Tabik Punn🙏🙏
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Lampung melaksanakan Kegiatan Bimbingan Teknis "Pencegahan Penanggulangan Ekstrimisme, Terorisme dan Radikalisme Bagi Mahasiswa yang dalam hal ini kegiatan tersebut di Buka oleh Wakil Bupati Pringsewu Bpk. Hi. Fauzi,S.E.,M.Kom.,Akt.,C.A. di Aula STMIK PRINGSEWU pada hari Jumat 25 Februari 2022